20 Foto Indahnya Planet Bumi Dari Luar Angkasa
20 Foto Indahnya Bumi Dari Luar Angkasa – Masih hangat di media, Scott Kelly yang merupakan seorang antariksawan AS yang memecahkan rekor manusia hidup di luar angkasa terlama baru saja mendarat di Bumi pada 1 Maret lalu. Selama dinas di stasiun ruang angkasa International Space Station atau ISS, terhitung Scott Kelly telah ‘mengitari’ Bumi kira – kira sebanyak 5.000 kali.… Read More »